S. Widodo Ari Dewo
Practitioner and Consultant, Trainer
Dewo adalah seorang praktisi dan konsultan yang memiliki pengalaman yang luas selama lebih dari 25 tahun dalam bidang Health, Safety & Environment. Dewo sebelumnya pernah bekerja sebagai seorang profesional HSE di Petronas (Perusahaan minyak dan gas Malaysia selama kurang lebih 10 tahun) dan beberapa perusahaan minyak lainnya. Saat ini beliau menjadi seorang EHS Specialist untuk perusahaan pengolahan makanan Amerika.
Dewo mempunyai spesialisasi HSE di industri oil & gas, mining, petrochemical and food processing. Beliau telah tersertifikasi profesional Contractor Safety Management System (CSMS), Tripod Beta Incident Investigation, Project Safety Review, Offshore Safety Training, ISPS Code dan Ahli K3 Umum.